Acara Digital F5 Games Show, Tampilkan Berbagai Game Asal Negeri Tirai Bambu
Sebuah studio asal China yang benama 24 Entertainment, belum lama ini telah memberikan sebuah pengumuman bahwa studio tersebut akan menggelar sebuah acara yang bernama F5 Games Show, yang merupakan sebuah acara digital, yang akan digelar pada tanggal 30 Juli mendatang di jam 01:30 PT/15:30 WIB. Kalian bisa menyaksikan acara ini melalui Douyu, Bilibili, CC Live, Huya Live, Ixigua Live, dan Tiktok.
Acara digital ini akan menghadirkan lebih dari 30 game, termasuk footage eksklusif yang belum pernah dilihat sebelumnya yang akan diperlihatkan pada acara tersebut, dan juga berita mengenai game ANNO: Mutationem, Bright Memory: Infinite, Hardcore Mecha, The Scroll of Taiwu, Pascal’s Wager, dan yang lainnya.
Berikut studio game beserta game mereka yang telah dikonfirmasi akan hadir dalam acara tersebut:
- 24 Entertainment
- Naraka Bladepoint
- Another Indie
- Drill Man Rumble
- ByteDance
- The Heroic Legend of Eagarlnia
- Inked
- ConchShip Games
- The Scroll of Taiwu
- Cube Game
- JianPo
- Songs of Wuxia
- Yinghuo Weiguang
- FYQD-Studio
- Bright Memory: Infinite
- Gamera
- Firework
- Starena
- Heybox
- I Wanna be the Creator
- Indienova
- Devil Slayer: Raksasi
- Kowloon Nights
- Karma
- Leiting Games
- Hardcore Mecha
- Tallowmere 2
- NetEase Thunder Fire Studio
- NightMare Breaker
- Pathea Games
- Ever Forward
- Super Buckyball Tournament
- Playism
- Fight Crab
- Sonkwo
- Banner of the Maid
- Surmount
- SpaceCan
- Juicy Realm
- Spikewave Games
- Evotinction
- Taptap
- Clocker
- ThinkingStars
- ANNO: Mutationem
- D.E.E.P.: Battle of Jove
- TipWorks
- Pascal’s Wager: Deep into the Dark Mis
- Zodiac Interactive
- Tales of the Neon Sea
Sumber: Gematsu