Top 10 Penjualan Game Fisik Versi Famitsu (20 April – 26 April)

Famitsu, baru saja menerbitkan estimasi penjualan game fisik di negara Jepang untuk tanggal 20 April hingga 26 April, dan game yang baru saja dirilis pada minggu kemarin, Trials of Mana, berhasil menduduki peringkat kedua dan ketiga untuk kedua platform, PlayStation 4 dan Nintendo Switch.

Sedangkan untuk game Final Fantasy VII Remake berada pada urutan keempat dengan total pejualan pada minggu tersebut sebanyak 65,569 unit. Untuk game Animal Crossing: New Horizons tetap pada peringkat pertama dengan penjualan sebanyak 283,913 unit. Berikut daftar penjualan game fisik versi Famitsu:

Penjualan Game Fisik

RankKonsolJudulPenjualan (Total Penjualan)
1Nintendo SwitchAnimal Crossing: New Horizons283,913 (3,895,159)
2PlayStation 4Trials of Mana80,383 (New)
3Nintendo SwitchTrials of Mana70,114 (New)
4PlayStation 4Final Fantasy VII Remake65,569 (839,074)
5Nintendo SwitchMario Kart 8 Deluxe15,264 (2,897,849)
6Nintendo SwitchRing Fit Adventure12,351 (778,943)
7PlayStation 4The Legend of Heroes: Zero no Kiseki10,979 (New)
8Nintendo SwitchSuper Smash Bros. Ultimate9,636 (3,665,504)
9Nintendo SwitchSuper Mario Party9,377 (1,416,280)
10PlayStation 4Predator: Hunting Grounds9,172 (New)

 

Sumber: gematsu

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. Accept Read More