Final Fantasy XVI Telah Dirilis Untuk PC

Raden Erlangga – Final Fantasy XVI pertama kali dirilis tahun lalu di PS5 dan mendapat sambutan positif berkat plot politiknya yang menarik serta karakterisasi yang luar biasa. Jujur saja, sulit untuk tidak terbawa dan terpesona oleh perjalanan Clive Rosfield terutama jika kalian suka dengan series Game of Thrones. Akhirnya sekarang 17 September 2024 Final Fantasy XVI sudah rilis secara resmi di PC.

 

Telah Rilis
Steam

 

Kalian bisa beli versi standar Final Fantasy XVI dengan harga Rp. 729.000, dan beli versi complete editionnya seharaga Rp. 1.029.000. Buat yang mau mencoba performanya terlebih dahulu, kalian bisa mencoba demo yang mengikuti masa-masa awal Clive Rosfield saat ia mempersiapkan dirinya untuk perang. Anda juga dapat membawa data simpanan dari demo ini ke versi penuh, di mana Anda dapat menghadapi Benedikita dalam pertarungan demo spesial. Demo ini sepenuhnya gratis, jadi jika Anda masih ragu untuk mencoba Final Fantasy XVI, ini adalah kesempatan yang bagus untuk mencobanya tanpa biaya apa pun.

Spesifikasi untuk Final Fantasy XVI

Berikut spesifikasi PC untuk Final Fantasy XVI:

Spesifikasi Minimum:

OS: Windows 10 / 11 64-bit
Processor: AMD Ryzen 5 1600 / Intel Core™ i5-8400
RAM: 16GB RAM
Graphic Card: AMD Radeon RX 5700 / Intel® Arc A580 / NVIDIA GeForce GTX 1070
DirectX: Versi 12
Storage: 170GB ruang yang tersedia

OS: Windows 10 / 11 64-bit
Processor: AMD Ryzen 7 5700X / Intel® Core i7-10700
RAM: 16GB RAM
Graphic Card: AMD Radeon RX 6700 XT / NVIDIA GeForce RTX 2080
DirectX: Versi 12
Storage: 170GB ruang yang tersedia
Kalian dapat melihat review Final Fantasy XVIdari Share Button di bawah ini ya:

YouTube player

Dan untuk berita seputar dunia game dan liputan lainnya bisa kalian dapatkan di YouTube, Instagram dan situs Share Button.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. Accept Read More